Admin

Seorang yang suka berkelana mencari inspirasi dari alam, suka dengan dunia fotografi dan senang berbagi cerita walau lewat tulisan ataupun gambar.

Exposure

Exposure Triangle dan Praktek Foto Monochrome

Apakah Anda pernah mendengar istilah Exposure Triangle? Istilah ini merujuk pada tiga elemen penting dalam fotografi, yaitu shutter speed, aperture, dan ISO. Ketiga elemen ini saling terkait dan mempengaruhi hasil akhir dari sebuah foto. Pada artikel ini, kita akan membahas lebih lanjut tentang Exposure Triangle dan bagaimana menerapkannya dalam praktek foto monochrome. Daftar Isi Pengertian […]

Exposure Triangle dan Praktek Foto Monochrome Read More »

Long exposure fotografi

10 Kesalahan Umum dalam Fotografi Long Exposure

Fotografi Long Exposure adalah sebuah istilah dalam dunia fotografi yang sering di abaikan. Dalam melakukan kegiatan fotografi terutama yang menggunakan long exposure seringkali terjadi kesalahan dalam menerapkan ataupun menggunakan Teknik ini. Artikel ini membahas 10 kesalahan yang paling umum dalam fotografi long exposure sehingga anda dapat belajar dan terhindar dari kesalahan serupa. 10 Kesalahan Umum

10 Kesalahan Umum dalam Fotografi Long Exposure Read More »

Panduan Belajar Fotografi bagi Pemula

Panduan Belajar Fotografi Bagi Pemula

Panduan Belajar Fotografi Bagi Pemula. Saat pertama kali menggenggam kamera, sebahagian orang kadang cukup menegangkan. Nah guna membantu kalian yang mau menggeluti lebih dalam mengenai fotografi, kami menulis panduan belajar fotorafi bagi Pemula. Namun, Menciptakan kreasi gambar yang istimewa serta menarik pada dasarnya bukan sesuatu yang sulit, kita hanya butuh membiasakan diri dengan dasar-dasar fotografi

Panduan Belajar Fotografi Bagi Pemula Read More »

Canon eos 300d

Review Canon EOS 3000D KIT (EF S18-55 II)

Fitur Canon EOS 3000D tentunya wajib Anda ketahui, karena kamera DSLR ini sangat cocok untuk Anda yang masih pemula di bidang fotografi. Dengan kehadiran kamera ini akan membantu kalian dalam mempelajari teknik dasar dari fotografi. Seiring berkembangnya media sosial, semisal youtube,tiktok dan Instagram, banyak anak muda yang mulai menyukai fotografi dan video, apalagi saat ini

Review Canon EOS 3000D KIT (EF S18-55 II) Read More »

Canon EOS 1500D

Review Canon EOS 1500D

Review Canon EOS 1500D. Kualitas kamera smartphone akhir-akhir ini telah mencapai titik di mana tidak masuk akal bagi kebanyakan orang untuk berinvestasi dalam kamera digital. Tentu saja, jika Anda ingin kontrol manual dan zoom yang lebih baik, maka menggunakan DSLR atau bahkan kamera mirrorless interchangeable lens masuk akal, karena ini memberi Anda fleksibilitas untuk menambahkan

Review Canon EOS 1500D Read More »